a. Just in Time
Adalah sebuah filosofi yang berpusat pada pengurangan biaya
atas penghapusan inventory. Segala yang dibutuhkan untuk ada atau selesai,
harus sesuai pada waktunya. Tidak boleh ada yang lebih dulu tersedia atau
terlambat. Kualitas tinggi dan beban kerja yang seimbang diperlukan dalam
sistem ini, untuk menghindari penghentian biaya dan mengecewakan kemauan
pelanggan.
Kelebihan
Just in Time:
-
Produksi diatur dalam manufacturing
cells
-
Pekerja dituntut untuk memiliki
kemampuan yang tinggi dalam bekerja
-
Setup Time menjadi
berkurang
-
Menghasilkan carrying
cost persediaan yang lebih rendah
-
Peningkatan kualitas dengan
mengeliminasi penyebab spesifik kecacatan
b. Backflush Costing
Adalah pendekatan singkat akuntansi untuk menghitung aliran
biaya produksi. Merupakan praktik dari JIT dimana kecepatan perputaran barang
sangat cepat, sehingga akuntansi tradisional menjadi tidak praktis bila
digunakan. Dalam hal ini, perhitungan WIP menjadi kurang berguna. Karena cepatnya
perputaran mengakibatkan ekstrimnya perubahan jumlah WIP tiap waktu, sehingga
perhitungan WIP menjadi sepele. Kalaupun manager ingin menghitung WIP, akan
timbul kesulitan pencatatan karena perubahan jumlah yang cepat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar